Gabriel Barbosa sedang menjalani periode yang sulit bersama Inter Milan sehingga membuatnya merasa tidak bahagia. Hal itu diungkapkan oleh agen pemain Brasil tersebut.
Lexus365 - Pemain yang sering disapa Gabigol itu memilih datang ke Inter pada musim panas meski diincar banyak klub elit Eropa. Namun, sampai sejauh ini sang pemain baru dimainkan selama 16 menit di Serie A.
"Saya mengatakan dia tidak bahagia karena dia memang seperti itu. Dia ingin bermain. Masalahnya adalah sejauh ini dia belum dievaluasi, Anda tidak bisa melakukan itu hanya dalam 16 menit," kata Wagner Ribeiro.
"Tapi peminjaman itu buruk. Dia akan segera bermain di Inter, beri dia kesempatan. Gabriel tidak seperti kebanyakan pemain, yang nyaman dengan gaji besar yang didapatkan. Dia ingin bermain, dan jika dia tidak, saya tahu dia tidak akan bahagia.
Ribeiro tidak menutup kemungkinan bahwa kliennya akan meninggalkan Inter. Namun, ia memastikan bahwa Gabigol bisa pergi ke klub yang levelnya setara dengan Inter.
"Dia ingin menjadi idola, bermain di Liga Champions. Jika pergi, dia akan menuju tim yang ukurannya yang sama seperti Inter.
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Popular Posts
-
Juventus Akan Pertahankan Gelar Scudetto Sampai Akhir
Judi Bola - Bek Juventus, Medhi Benatia, menganggap persaingan terbuka lagi usai kemenangan atas Napoli. Pada Sabtu (2/12/2017) dini ha... -
Higuain Cetak Gol, Juventus Beri Kekalahan Perdana untuk Napoli
Judi Bola - Gonzalo Higuain muncul sebagai pahlawan Juventus ketika menang 1-0 atas Napoli di San Paolo pada laga pekan ke-15 Serie A 2... -
Valencia Akhirnya Kalah, Gagal Dekati Barcelona
Judi Bola - Valencia menelan kekalahan perdananya di La Liga musim ini usai tumbang di markas Getafe. Valencia pun gagal memangkas jara... -
Inter Milan Optimistis Mauro Icardi Takkan Berkhianat
Judi Bola - Direktur Olahraga Inter Milan, Piero Ausilio, mengaku optimistis Mauro Icardi tidak akan memiliki niat meninggalkan Giusep... -
Kroos Akan Dikorbankan Demi Boyong Dybala
Judi Bola - Raksasa La Liga Real Madrid dikabarkan siap berpisah dengan Toni Kroos agar bisa mendatangkan Paulo Dybala dari Juventus. ...

Tidak ada komentar